Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2014

It’s Called Freeze Midnight Trip!

Holaaaa! Kalau kemarin baru post hari pertama di Malang dengan segala ke riweuh annya, sekarang gue akan cerita tentang hari kedua kami di Malang yang bahkan dimulai dari midnight! Waktu menunjukkan pukul 23.00 saat semua terbangun untuk siap-siap midnight trip dari @AdventureID. Tengah malam kami dijemput dari penginapan dan check out saat itu juga. Maaf yaa bapak penjaga yang harus kami bangunkan tengah malam biar bisa keluar hehe. Mas Ed sempat kesulitan menemukan tempat kami menginap, tapi akhirnya ketemu juga walau nyasar agak jauh dari hotel kami. Oh iya, Mas Ed bersedia menjemput ke tempat penginapan jika masih berada di sekitar Kota Malang atau paling tidak di daerah sekitar stasiun mungkin yaa. Saat masuk jeep ( hardtop jeep dan gue bersyukur karena jadi lebih nyaman) kami bertemu dengan dua orang lagi (gue lupa namanya siapa). Awalnya gue pikir kita bakal sampe tempat dalam waktu cepat, tapi ternyata cukup jauh dari kota. Well, karena kami berempat tadilangsung

Let's Get Lost in Malang

Huaaaaaa, it such an expired post hahaha. Okay, let's just talk about that old so holiday :D Long weekend bulan Mei kemarin (24-29 Mei 2014) gue dan patjar beserta teman-teman (Mbak Sari dan Rinto) memutuskan berlibur ke Malang. Buat gue dan patjar, liburan ini udah direncanin jaaaaauuuuuhhh dari bulan Januari. Buat apa? Pertama, nyiapin dana yang cukup at least buat model backpacker . Kedua, menghitung tanggal pembelian tiket. Karena saat itu kami yakin bakal banyak yang nyerbu Semeru buat liburan. Tapi, tidak buat kami. Karena gue lebih pengen ke Bromo daripada Semeru. Mungkin next time kami akan ke Semeru. Singkatnya, kami sama-sama nabung buat liburan idaman dan cari info mengenai agen wisata yang menyediakan trip di tanggal-tanggal yang sudah kami tentukan. Tanya sana-sini sama teman yang pernah ke Malang. Berapa biayanya dan apa saja itinerary nya. tiket kereta Jakarta-Malang dan Malang-Jakarta yang diserbu para pendaki juga kami